Pendataan SDGs Desa Belo dimulai hari ini Sabtu, 17 Juli 2021 yang dilakukan oleh seluruh Team Pendata SDGs yang tersebar di 10 RT yang ada di Desa Belo. Dalam arahannya Kades Belo Akhmad Fansuri mengharapkan kepada seluruh team agar bisa melakukan pendataan kepada seluruh warga desa dan tetap selalu...
RAPAT PENANGANAN COVIC 19 MELALUI PPKM TINGKAT KECAMATAN PALIBELO
16 Juli 2021 18:41:09
245 Kali
ITA NUR ATHIATURRAHMAN
Rapat bersama penanganan Covid 19 melalui PPKM tingkat Kecamatan Palibelo di gelar di Aula Kantor Camat Palibelo pada hari Jumat, 16 Juli 2021 yang dihadiri oleh Camat Palibelo, Kadis KOPERASI, KUA, DANPOSRAMIL, PUSKESMAS, Kepala Desa Se Kecamatan Palibelo dan unsur Muspika lainnya. Kegiatan ini dalam...
Mantapkan Kegiatan Pendataan Lapangan, Team SDGs melakukan Rapat Kerja Team
16 Juli 2021 13:18:14
273 Kali
ITA NUR ATHIATURRAHMAN
Belo,16/07/2021
sebelum mulai melakukan pendataan SDGs Desa, tim yang tercover dalam Enumerator SDGs melakukan rapat kerja dengan Pemerintah Desa Belo. Hadir dalam acara tersebut Kepala Desa Belo Akhmad Fansuri,Pendamping Desa Rita Ramiatun,ST dan Pendamping Lokal Desa Saidin,S. Pd.Dalam rapat...
Penerimaan Mahasiswa KKN STISIP Mbojo Bima Angkatan 34 Tahun 2021
15 Juli 2021 11:22:19
231 Kali
ITA NUR ATHIATURRAHMAN
Kamis, 15 Juli 2021, Pemerintah Desa Belo melakukan kegiatan penerimaan Mahasiswa KKN STISIP MBOJO BIMA Angkatan 34 Tahun 2021, Kegiatan penerimaan tersebut dirangkaikan langsung dengan Acara Sosialisai Program Kerja (Proker) KKN yang dilaksanakan oleh Mahasiswa KKN Tersebut. Mahasiswa KKN Stisip...
PERKUAT PLANiT-D KADES BELO LAKUKAN STUDY BANDING DI DESA DIGITAL RARANG SELATAN
15 Juli 2021 07:13:37
1.287 Kali
ITA NUR ATHIATURRAHMAN
Dalam upaya memperkuat program layanan PLANIT-D Desa Belo - Palibelo, pemerintah desa Belo melakukan kunjungan kerja sekaligus study banding terhadap layanan berbasis digital di desa RARANG Selatan Kecamatan Terara Kabupaten Lombok Timur. Dalam kunjungannya yang dilakukan oleh Kepala Desa Belo Akhmad...
Bimtek Aplikasi Simpel Desa yang digelar oleh Pusat Kajian Tata Kelola Keuangan dan Pembangunan Pemerintahan Daerah dilaksanakan di ASTON INN Mataram pada tanggal 12 - 14 Juli 2021. Kegiatan Bimtek ini bertujuan meningkatkan kapasitas pemerintah desa dalam pelaksanaan kegiatan pemerintah berbasis digital...
Cegah Covid19, Pemerintah Desa Belo mengadakan pelayanan vaksincovid19 bersama puskesmas palibelo
13 Juli 2021 12:48:01
221 Kali
ITA NUR ATHIATURRAHMAN
Selasa, 13 Juli 2021, Team Gugus Covid19 bersama Pemerintah Desa Belo bekerja sama dengan Puskesmas Palibelo mengadakan kegiatan vaksin covid19 kepada masyarakat Desa Belo,
Kegiatan Pelayanan vaksin tersebut dilaksanakan di Kantor Desa Belo.
Kepala Desa Belo saat diwawancara Via...
"AKHMAD FANSURI" TESTIMONY PADA DISKUSI PART II LABKD.
10 Juli 2021 19:21:45
246 Kali
ITA NUR ATHIATURRAHMAN
Diskusi Kegiatan advokasi anggaran LABKD part 2 di Aula Kecamatan Woha digelar pada hari Sabtu, 10 Juli 2021 oleh LPA NTB dan KOMPAK yang dihadiri oleh Disdukcapil, DPMDes, Camat, PKK Kecamatan dan Desa serta Kepala Desa, PPKD, Pokja Adminduk dan unsur lembaga desa lainnya. Dalam kegiatan ini...
ADVOKASI LABKD (Layanan Adminduk Berbasis Kewenangan Desa)
09 Juli 2021 15:13:03
253 Kali
ITA NUR ATHIATURRAHMAN
Kegiatan Advokasi LABKD (Layanan Adminduk Berbasis Kewenangan Desa) yang digelar pada hari Jumat, 09 Juli 2021 di aula Kantor Camat Bolo dihadiri oleh Camat Bolo Mardiana, SH. Disdukcapil diwakili oleh Muhammad Akhyar, SP, Ketua TP PKK Kec. Bolo, LPA NTB dan peserta dari desa seperti kepala Desa, PPKD,...