Desa Belo

Kec. Palibelo, Kab. Bima
Prov. Nusa Tenggara Barat

Loading

Desa Belo

Perayaan

Hari Paskah

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Selamat datang di Website Resmi Desa Belo Kecamatan Palibelo Kabupaten Bima Provinsi Nusa Tenggara Barat

Berita Desa

wartadesabelopalibelo-Desa Belo Kecamatan Palibelo-Bima merupakan daerah muara dari luapan banjir dari berbagai desa di Kecamatan Palibelo, Kecamatan Lambitu dan Kecamatan Belo. Aliran sungai dari berbagai desa dan kecamatan itu akan bermuara di tengah perkampungan Desa Belo Kecamatan Palibelo kemudian baru mengalir ke laut. Ketiga sungai itu adalah tumpahan air dari kecamatan Lambitu kemudian masuk di Desa Ntonggu, Teke, Tonggorisa hingga ke perkampungan Desa Belo, begitu pula air yang meluap dari desa Nata, Dore, Roi dan Roka akan meluap melalui sungai yang tengah yang membelah areal pertanian Desa Belo juga bermuara di perkampungan Desa Belo. Kemudian luapan air sungai yang berasal dari desa Ncera, Soki, ngali, cenggu, Tente hingga melewati Rabakodo dan akhirnya juga akan bermuara pada tengah kampung Desa Belo.

Kondisi ini diperparah oleh adanya sedimentasi air laut yang sangat tinggi karena air pasang serta disatu sisi kondisi sungai Desa Belo sudah sangat dangkal.

Berbagai upaya pernah dilakukan untuk mendapatkan solusi terhadap persoalan banjir ini di antaranya adalah membuat tanggul penahan banjir tetapi itu baru separuh dari kebutuhan.

Kondisi hujan yang merata di Kabupaten Bima pada hari ini Senin (20/01/2024) mengakibatkan banjir di Desa Belo-Palibelo 

Kades Belo-Palibelo yang dikonfirmasi saat meninjau banjir di Desa Belo menyampaikan harapan agar Pemerintah Kabupaten Bima atau Propinsi dapat melakukan upaya pencegahan terhadap banjir ini

"Kami sangat berharap kepada Pemerintah Kabupaten maupun Propinsi NTB dapat mengambil langkah-langkah untuk membuat tanggul sepanjang area bantaran sungai dan membangun jalan inspeksi, melakukan pengerukan alir sungai dan kalau dimungkinkan untuk pengalihan alir sungai agar masyarakat tidak selalu menjadi korban banjir" tandas Akhmad Fansuri Kades Belo.

Kondisi banjir yang menggenangi perkampungan Desa Belo adalah terjadi setiap tahunnya ketika musim hujan dan pada tiap tahunnya bisa terjadi 5 sampai 6 kali.

"Kalau Desa Belo-Palibelo banjir itu sudah terlalu biasa yang aneh itu kalau Desa Belo tidak banjir karena untuk awal musim hujan ini saja sudah 5 kali banjir meluap dan kami selalu berharap agar masyarakat selalu waspada" lanjutnya.

Korban dari banjir ini terutama warga disekitar bantaran sungai bahkan meluap sampai ke pertengahan kampung, disatu sisi kerugian akan dialami oleh petani yang sawahnya terendam air bahkan tidak jarang korban banjir akan dialami oleh petani tambak bandeng, udang dan garam di Desa Belo. Nilai kerugian tentunya sangatlah besar untuk tiap tahunnya mencapai angka Miliyaran untuk tiap tahunnya. Lokasi yang terdampak banjir adalah 7 RT dari 10 RT yaitu RT 02, 03, 04, 05 Dusun Uma Me'e serta RT 06, 07 dan 08 Dusun Rato. Jumlah KK yang terdampak adalah sekitar 150 KK dengan ketinggian banjir berkisar 50 cm sampai 1,5 Meter (lokasi bantaran sungai)

Sampai berita ini diturunkan kondisi banjir belum surut dan sebagian masyarakat terdampak sudah mengungsi kerumah keluarga.

Beri Komentar

Desa

1.204

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI1.204penduduk

1.185

PEREMPUAN

PEREMPUAN1.185penduduk

2.389

TOTAL

TOTAL2.389penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

AKHMAD

Tidak Ada di Kantor

Sekretaris Desa

AHMAD

Tidak Ada di Kantor

KEPALA BIDANG URUSAN KEUANGAN

NURWAHIDAH

Tidak Ada di Kantor

KEPALA BIDANG URUSAN UMUM DAN ASET

AHMADIN

Tidak Ada di Kantor

KEPALA BIDANG URUSAN PERENCANAAN DAN PELAPORAN

SYARIFUDDIN

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN

ABDUL HAIR

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAK

AMIRUDDIN

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI KEMASYARAKATAN

RIDWAN

Tidak Ada di Kantor

KEPALA DUSUN RATO

ISKANDAR

Tidak Ada di Kantor

KADUS UMA MEE

M. JAFAR

Tidak Ada di Kantor

OP.SID

ITA NUR ATHIATURRAHMAN

Tidak Ada di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

0

Surat

Kemarin

0

Surat

Minggu Ini

5

Surat

Bulan Ini

27

Surat

Bulan Lalu

54

Surat

Tahun Ini

204

Surat

Tahun Lalu

521

Surat

Total

758

Surat

JAGADESA
https://jagadesa.kejaksaan.go.id/anggaran/dashboard
PETA DESA
Agenda

Terdahulu

DPMPD-Dukcapil NTB Lakukan Monev P3PD di Desa Belo-Palibelo

Tgl : 17 Oktober 2024 00:55:11
Tempat :
Koordinator :
Statistik Pengunjung
Hari ini : 1.636
Kemarin : 2.797
Total Pengunjung : 548.608
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.221.124.95
Browser : Mozilla 5.0
Daftar Nama KPM Penerima BLT DD Desa Belo tahun 2022
Data Suplement
JAGADESA
https://jagadesa.kejaksaan.go.id/anggaran/dashboard
PETA DESA
Agenda

Terdahulu

DPMPD-Dukcapil NTB Lakukan Monev P3PD di Desa Belo-Palibelo

Tgl : 17 Oktober 2024 00:55:11
Tempat :
Koordinator :
Statistik Pengunjung
Hari ini : 1.636
Kemarin : 2.797
Total Pengunjung : 548.608
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.221.124.95
Browser : Mozilla 5.0
Daftar Nama KPM Penerima BLT DD Desa Belo tahun 2022
Data Suplement
Pemerintah Desa

AKHMAD

Kepala Desa


Tidak Ada di Kantor

AHMAD

Sekretaris Desa
Tidak Ada di Kantor

NURWAHIDAH

KEPALA BIDANG URUSAN KEUANGAN
Tidak Ada di Kantor

AHMADIN

KEPALA BIDANG URUSAN UMUM DAN ASET
Tidak Ada di Kantor

SYARIFUDDIN

KEPALA BIDANG URUSAN PERENCANAAN DAN PELAPORAN
Tidak Ada di Kantor

ABDUL HAIR

KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN
Tidak Ada di Kantor

AMIRUDDIN

KEPALA SEKSI PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAK
Tidak Ada di Kantor

RIDWAN

KEPALA SEKSI KEMASYARAKATAN
Tidak Ada di Kantor

ISKANDAR

KEPALA DUSUN RATO
Tidak Ada di Kantor

M. JAFAR

KADUS UMA MEE
Tidak Ada di Kantor

ITA NUR ATHIATURRAHMAN

OP.SID
Tidak Ada di Kantor