Artikel

Peserta Utusan Desa Belo tampil di Hari ke-2 MTQ Tingkat Kecamatan Palibelo

28 Agustus 2023 14:59:58  Administrator  98 Kali Dibaca 

Kabupaten Bima-wartadesabelopalibelo-Penyelenggaraan MTQ Tingkat Kecamatan Palibelo ke-17 Tahun 2023 memasuki hari ke-2 dengan menampilkan peserta utusan dari desa Belo, Bre dan Ntonggu. Qari dan Qari'ah, Hafiz-Hafizah menampilkan kemampuan terbaiknya didepan para Dewan Haqim MTQ Tingkat Kecamatan Palibelo.

Sejumlah peserta utusan Desa Belo dari Cabang Tartil, Tilawah Anak-anak dan Tahfidz dilombakan pada hari ini jam 08.00 sampai selesai pada Senin (28/8/2023) di Panggung MTQ Tingkat Kecamatan Palibelo. Sedangkan untuk malam hari akan ditampilkan Cabang Tilawah Remaja, Dewasa dan cabang Kira'at serta penampilan untuk Lomba Kasidah Klasik (Lasqi).

Akhmad Fansuri Kades Belo yang mendampingi Kontingen Desa Belo berharap agar para Qori'-Qori'ah, Hafiz-Hafizah dan Tim Kasidah Klasik dapat menampilkan yang terbaik.

"Saya berharap Qori'-Qori'ah, Hafiz-Hafizah dan Tim Kasidah Klasik dari Desa Belo dapat menampilkan yang terbaik" tandas Akhmad Fansuri.

Kegiatan MTQ Tingkat Kecamatan Palibelo akan berlangsung sampai dengan tanggal 1 September 2023.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 PETA DESA

 Peta Wilayah Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

kabupaten Bima
media kabardesa ntb bima satu data
media sekilas info
media tujuh detik

 Agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jalan Syekh Subuh Palibelo
Desa : Belo
Kecamatan : Palibelo
Kabupaten : Bima
Kodepos : 84173
Telepon : 085339132347
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:116
    Kemarin:740
    Total Pengunjung:356.147
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:172.69.7.105
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

 Daftar Nama KPM Penerima BLT DD Desa Belo tahun 2022

 Data Suplement